Logo

Berita

06 Feb

SENDAWAR- Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil KUTAI BARAT telah melakukan Pelayanan Jemput Bola upaya untuk meningkatkan kualitas pelayanan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kutai Barat. Pelayanan Jemput Bola bertujuan untuk mendekatkan serta mempercepat pelayanan administrasi Kependudukan dan Pencatatan Sipil dengan cara mendatangi sekolah-sekolah, dan melaksanakan pelayanan di tempat. Dengan adanya pelayanan ini diharapkan mampu membantu para siswa dalam mendapatkan KIA (Kartu Identitas Anak) dan KTP-el.Berikut foto-foto Pelayanan dan Perekaman Biometric KIA (Kartu Identitas Anak) di SDN 003 Penyinggahan:

06 Feb

SENDAWAR – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil KUTAI BARAT telah melaksakan pelayanan pada penyandang disabilitas sebagai implementasi pelayanan dari inovasi DILANDA RINDU (Disabilitas dan Lansia Dilayani Dengan Hati dan Terintegrasi Untuk Mendapatkan Dokumen Kependudukan) kepada siswa dan siswi di SLB (Sekolah Luar Biasa) Negeri Sendawar.Pelayan tersebut adalah antara lain: Perekaman Biometric KTP EL, KIA (Kartu Identitas Anak), dan Biodata.

06 Feb

Samarinda — Dinas Kependudukan, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DKP3A) Kaltim menerima Audiensi Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Kutai Barat, Jumat (30/4/2021).Kepala Dinas KP3A Kaltim Noryani Sorayalita mengatakan, target kinerja perekaman KTP-el kabupaten/kota tahun 2021 sebesar 99,20%. Berdasarkan data laporan per tanggal 15 April 2021 capaian target perekaman KTP-el kabupaten Provinsi Kaltim sudah mencapai 96,64%.“Sementara untuk Disdukcapil Kutai Barat telah mencapai 97,71%. Semoga diakhir tahun target perekaman KTP-el 99,20% bisa tercapai,” ujar Soraya.Soraya menambahkan, untuk target kinerja kepemilikikan Akta Kelahiran Anak 0-18 tahun se[...]

06 Feb

KOMINFOKUBAR-SENDAWAR, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (disdukcapil) Kabupaten Kutai Barat melaksanakan kebijakan strategis untuk mencegah penyebaran COVID-19 dengan membuka dan menerapkan layanan online menggunakan Aplikasi WhatsApp (WA)  yang dibuka sejak tanggal 27 Maret 2020.Layanan online yang menggunakan Aplikasi WhatsApp tersebut, masyarakat dapat menghubungi nomor 081253274726; untuk layanan; KK, KTP-el, Pindah datang dan Pindah Keluar. Nomor 085386249257; untuk layanan; Akta Pecatatan Sipil dan nomor 087881828806; untuk layanan Pengaduan data BPJS, Perbankan, Pertanahan, Data flag (tidak aktip) dan Nomor Induk Kependudukan (NIK) bermas[...]

06 Feb

SENDAWAR – Sejak hari pertama dibuka pelayanan pembuatan Kartu Indentitas Anak (KIA) pada 10 Juni lalu Dinas Kependudukan dan Catan Sipil Kutai Barat sudah melayani 244 masyarakat yang datang mengurus KIA.“Semua kegiatan berjalan lancar. Tidak ada kendala yang berarti dalam pelayanan pembuatan KIA. Masyarakat yang mengurus sudah membawa persyaratan lengkap sesuai edaran yang disampikan Disduk Capil,” terang Kabid Pelayanan Pendaftaran Penduduk Disdukcapil Kubar, Ayanlia.Lebih lanjut Ayanlia menambahkan, tidak ada kendala yang berarti karena pelayanan KIA sama saja pelayanan pembuatan KTP. Selain itu peryaratan sudah sangat jelas, yakni cukup bawa KK (Kartu Keluarga), fotokopi KTP orang[...]

1 2 3